Juli 6, 2025 2:25 pm
IMG-20230302-WA0053

Medan — Genewstv.id

Rutan kelas I Medan hari ini menerima piagam kerjasama dari PT. Sumatera deli lestari indah atas kerjasama pengolahan limbah medis klinik Rutan Kelas 1 Medan. Kamis tgl/2/3/2023 

Medan-Klinik Rutan 1 Medan sebagai tempat perawatan dan pengobatan tahanan tentunya memproduksi limbah medis dalam kegiatan sehari-hari. Tentunya limbah medis ini sangat berbahaya apabila tidak ditangani dengan tepat dan serius. 

Piagam penghargaan  atas kerja sama dari PT.sumatra Deli lestari indah tersebut di terima  langsung oleh kepala rutan kelas,1medan imbrod  Sihotang. 

Oleh sebab itu Rutan kelas 1 Medan bekerjasama dengan PT. Sumatera deli lestari indah dalam pengolahan limbah medis sehingga tidak ada limbah limbah medis yang berbahaya di sekitaran Rutan kelas I Medan. (Gito)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *